Program PPKL diharapkan dapat menurunkan angka kecelakaan lalu lintas khususnya dikalangan para pelajar. Para pengajar diharapkan menjadi agen pesan keselamatan bagi para pelajar agar pulang ke rumah berhati-hati, gunakan helm saat berkendara sepeda motor dan jangan kebut-kebutan, sehingga sampai selamat di rumah karena ada keluarga menunggu di rumah. (zek)
Jasa Raharja Sampaikan Safety Campaign kepada Pengajar dan Pelajar SMK 1 Batanghari
