Kepala MIN semerah, Leli Haryati, saat dikonfirmasi wartawan, tidak bersedia berkomentar menanggapi dugaan manipulasi murid dan penggelapan dana BOS.
Leli berdalih, sedang sibuk mengurus data. “Soal itu saya belum bisa komentar sekarang. Saya sedang di ruangan Mapenda mengurus data,”jawabnya.
Sementara Kepala Kantor Kementerian Agama Kerinci, Hardiman, sampai saat berita ini diturunkan, belum berhasil dikonfirmasi. Pesan singkat yang dikirim ke handpone nya, tidak mendapatkan jawaban. (Iy)