Suci Ayuni Paskibraka Istana Pulang Kampung, Disambut Babinsa dan Kades

Suci Ayuni, Anggota Paskibraka Warga Desa Paseban Pulang Kampung

“Saya himbau kepada anak-anak muda di Tebo, terus bersemangat menuntut ilmu. Ingat tak ada bedanya anak petani dan anak p.ejabat. Berkat doa orang tua dan ridho Allah SWT saya terpilih ikut mengibarkan bendera di Istana Negara,” ungkap Suci.

Baca Juga :  Heboh.!! Pria Paruh Baya di Tebo, Ditemukan Tewas Gantung Diri

Suasana sangat mencair dalam acara menyamnut kepulangan Suci Ayuni , hadirin dengan gembira bercampur haru menyampaijan ucapan Selamat dan bersalaman kepada Suci Ayuni. (nwr/asa)