Pemkab Bungo Sambut Kunker Danrem 042/Gapu Kolonel Arh Elphis Rudi

Tampak Wabup Apri, Bersama Danrem 042/Gapu Kolonel Arh Elphis, Peserta RKPD dan Dandim 0416/Bute, Letkol Inf Wahyu Hadi Soenaryo, Makan Malam Bersama.

“Terima kasih Pemkab Bungo, yamg telah turut menjamu makan malam, seluruh jajaran Korem dan seluruh peserta musrenbang RKPD Provinsi. Semoga kerjasama yang baik, antara stakeholder yang ada bisa mempercepat pembangunan di Bungo, dan Jambi secara keseluruhan,” pungkas Danrem.

Baca Juga :  Program BASUH Dilanjutkan di Masjid Al- Hijrah Kelurahan Manggis

Selain Danrem 042/Gapu, hadir Bappeda Provinsi Jambi, deputi Bappenas RI, deputi BNPP Bidang pengelolaan batas wilayah negara, Kemdagri, serta unsur Pimpinan dan anggota DPRD Provinsi Jambi, unsur forkopimda Provinsi Jambi, forkompimda Bungo, kepala OPD Bungo, serta tamu undangan lainnya. (Adv/jul)