Bahkan kata Willy, Dengan digelarnya Pilrio ini, maka secara utuh masyarakat sudah bisa lebih selektif dalam memilih siapa yang layak jadi pemimpin yang ada di Dusun (Desa) masing-masing.
“Semogga pelaksanaan Pilrio serentak ini, bisa berjalan dengan baik, sesuai aturan yang ada, sehingga siapapun Datuk Rio (Kepala Desa) yang terpilih nanti bisa memimpin warganya. (zek)