Babinsa Koramil 07/RB, Monitoring Kebun Jagung Warga

SIDAKPOST.ID, TEBO – Babinsa Korami 416-07/Rimbo Bujang, Serma Suraji bersama Petani jaga kesuburan tanaman jagung dengan bersihkan rumput liar di sekitar tamanan di lahan milik Kelompok Tani Rantau Bhakti Desa Purwoharjo, Kecamatan Rimbo Bujang, Selasa (10/12/19)

Serma Suraji mengatakan, monitoring tanaman milik petani ini dimaksudkan untuk mengetahui perkembangan dan kesuburan tanaman serta mewaspadai terhadap penyebaran hama pada tanaman jagung di wilayah Desa Purwoharjo ini.

“Dengan perawaran secara terus menerus maka tanaman jagung akan bisa mengahasilakan buah yang berkualitas,” katanya.

Baca Juga :  Hadiri Rakor Persiapan HUT RI Ke 79 Perintis Jaya, Ini Pesan Serda Sintong

Menurutnya, upaya tersebut untuk mendukung program swasembada pangan pada tahun 2019, dimana perlu ditindaklanjuti oleh para Babinsa di jajaran Kodim 0416/Bute khususnya Koramil 416-07/Rimbo Bujang.

Baca Juga :  Satu Rumah Terbakar di Tebo, Pemilik Juga Hangus Terbakar

“Dengan hasil yang maksimal, maka berdampak pada perekeonomian masyarakat,” tukasnya. (RED)