Dikatakan, kolaborasi antara berbagai pihak diharapkan dapat menghasilkan inovasi-inovasi baru dalam penyelenggaraan layanan Samsat yang lebih efektif dan efisien.
“Sinergi antara PT. Jasa Raharja, Badan Pengelola Keuangan dan Pendapatan (BPKPD) Provinsi Jambi dan Ditlantas Polda Jambi sebagai Tim Pembina Samsat diharapkan dapat memberikan dampak positif yang besar bagi masyarakat, sehingga proses administrasi kendaraan bermotor di wilayah ini menjadi lebih mudah dan efisien,” cetusnya. (Ais)