“Scion engineering menjadi program Jasa Raharja artinya kami sedang mensosialisasikan perilaku keselamatan berlalu lintas di generasi millenia yakni pelajar dan mahasiswa agar angka kecelakaan di generasi mereka menurun, data saat ini menunjukan generasi pelaja atau mahasiswa menjadi profesi persentasi terbesar kedua di provinsi Jambi yang mengalami kecelakaan lalu lintas disebabkan ketidak kepatuhan berlalu lintas,” tutup Donny.
Dengan adanya kerja sama antara Jasa Raharja Jambi dan Unit Kamsel Polresta Jambi dalam sosialisasi ini, diharapkan akan terjadi perubahan positif dalam perilaku berlalu lintas generasi mahasiswa, sehingga dapat mengurangi angka kecelakaan lalu lintas di Kota Jambi. (zek)