Al Haris minta kedepannya bersama BKKBN Jambi, untuk membentuk desa binaan yang khusus di bina baik dari program KB, stunting dan lainya.
” Kita buat misal 10 desa binaan nanti di buatkan SK Gubernur yang dimana di desa ini kita fokuskan pada stunting, bedah rumah, pembinaan lingkungan dan lainya,” jelasnya.
Kegiatan ini dibuka langsung Gubernur Jambi Al Haris, di lanjutkan dengan potong tumpeng di dampingi Keper BKKBN Jambi, Danrem, Dinas Kesehatan Provinsi Jambi, dan lainya. (rsa)