Fashion Merupakan Bagian Hidup Banyak Orang Zaman Sekarang

selembar pakaian yang fashionable menemani hari-hari menjadi lebih ceria. Foto : sidakpost.id/socialmediamarketer

Fashion telah menjadi bagian hidup banyak orang, mulai dari bangun tidur hingga kembali ke kasur, selembar pakaian yang fashionable menemani hari-hari menjadi lebih ceria.

Penggunaan gaya busana yang apik dan nyaman juga dapat meningkatkan mood seharian penuh sehingga bisa maksimal untuk melakukan kegiatan selama seharian penuh.

Sehingga tidak mengherankan apabila di waktu luang, kita mencari outfit ternyaman yang dapat digunakan untuk berbagai kebutuhan.

Kebiasaan mencari baju kini tidak hanya perlu meluangkan waktu khusus untuk berkunjung dari satu toko ke toko lain.

Namun, cukup dengan handphone dan beberapa akun sosial media, anda bisa berkeliling dari satu brand fashion ke brand yang lain dengan mudah dan cepat, dengan melakukan stalking akun sosial media brand fashion tertentu

Baca Juga :  Pentingnya Me-Time dalam Kehidupan Sehari-hari

Berikut beberapa ide postingan fashion:

Inspirasi
1. “Outfit of the Day” (OOTD) dengan penjelasan tentang pilihan warna, tekstur dan aksesori.
2. Gaya fashion dari dekade-dekade sebelumnya (misalnya, 70an, 80an, 90an).
3. Inspirasi gaya fashion dari selebriti atau influencer favorit.
4. Mix dan match pakaian untuk menciptakan gaya unik.

Tips dan Trik
1. Cara memilih warna pakaian yang sesuai dengan kulit.
2. Tips merawat pakaian agar tetap awet.
3. Cara membuat aksesori DIY.
4. Trik memadukan pakaian untuk badan kurus atau gemuk.

Baca Juga :  Cara Menghilangkan Bau Badan Agar Disayang Pasangan

Tren Terbaru
1. Ulasan tentang tren fashion musim ini.
2. Prediksi tren fashion tahun depan.
3. Gaya fashion yang sedang populer di kalangan selebriti atau influencer.
4. Perbandingan tren fashion di berbagai negara.

Gaya Hidup
1. Bagaimana fashion mempengaruhi kepercayaan diri.
2. Pengalaman pribadi tentang perjalanan fashion.
3. Bagaimana memilih pakaian yang nyaman dan stylish.
4. Tips berbelanja fashion secara bijak.