Ekspor Perdana Kopi Arabika Kerinci Ke Belgia

“Kopi Arabika Kerinci kualitasnya sangat bagus, maka untuk itu kita minta para petani kopi Arabika Kerinci untuk terus konsisten dalam mengolah kopi arabika menjadi produk yang baik,” ungkapnya.

Baca Juga :  Respon Cepat Ketua DPRD Fikar Azami Agar Segera Suplai Air Bersih Untuk Warga

Dalam ekspor perdana kopi Arabika Kerinci ke Belgia, Pemkab Kerinci mengirimkan sebanyak 15 ton kopi Arabika dan kedepannya jumlah ekspor tersebut akan terus bertambah seiring dengan peningkatan porduksi kopi Arabika Kerinci. (adv/Iy)