Lanjut Danramil, terbukti saat ditanya tentang keinginannya masuk menjadi anggota TNI, seluruhnya bereaksi sangat mau dengan menunjukkan telunjuk jarinya. Ia berharap agar metode seperti ini dapat diadopsi dan diaplikasikan oleh Babinsa saat melaksanakan tugas binter di wilayah.
“Pembinaan, pengawasan dan bimbingan sejak dini diyakini dapat berpengaruh terhadap karakter anak-anak. Semangat juang dan kompetisi akan muncul dengan sendirinya seiring dengan usia tumbuh kembang yang baik,” imbuhnya. (zek)