Wilayah Tanjung Jabung Timur yang meliputi Kec. Berbak memiliki potensi banjir yang cukup rendah, sedangkan wilayah Mendahara Ulu memiliki potensi rendah hingga menengah mengalami banjir.
Wilayah Tebo khususnya wilayah Kec. Koto Ilir Tujuh, Koto Tujuh, Muara Tabir, Serai Serumpun, Sumay, Tebo Ilir, Tebo Tengah, Tebo Ulu, Tengah Ilir memiliki potensi banjir yang cukup rendah, sedangkan wilayah Rimbo Bujang, Rimbo Ulu memiliki potensi rendah hingga menengah mengalami banjir.
Sumber : BMKG Jambi