BKKBN Provinsi Jambi Gelar Workshop Peningkatan Kapasitas Pengelola Program Ketahanan Remaja

BKKBN Gelar workshop peningkatan kapasitas pengelola program ketahanan Remaja/Foto : sidakpost.id (Ratna)

“Program genre ini, merupakan program dalam rangka penyiapan kehidupan berkeluarga bagi remaja, melalui pemahaman tentang pendewasaan usia perkawinan sehingga remaja mampu melangsungkan kehidupan secara terencana,”cetusnya. (rat)