Babinsa Serma Suraji Gelar Komsos Terkait Vaksinasi kepada Siswa

SIDAKPOST.ID, TEBO – Terus bergerak Babinsa Koramil 416-07/Rimbo Bujang, Serma Suraji Desa Purwoharjo didampingi para guru memberikan motivasi kepada para siswa SMPN 39 Kabupaten Tebo agar mau ikut vaksinasi, Jumat (17/09/2021).

Serma Suraji mengatakan, setiap hari sengajak melaksanakan untuk mengjngatkan masyarakat dan siswa untuk mau mengikuti vaksinasi Covdi dimana saja berada. Karena hingga sekarang ini pandemi belum berakhir.

“Kami terus mengingatkan agar mau vaksin agar imunitas tubuh tetap terjaga dan terhindar dari wabah corona. Karena para siswa setiap hari ikut berlajar tatap muka di sekolah. Karena didalam tubuh yang sehat ada jiwa yang kuat,”katanya.

Baca Juga :  Siswi MTS Baitul Hikmah Tenggelam di Sungai Pandan

Seperti diketahui sekarang Kabupaten Tebo masuk zona orange jadi kesempatan mengikuti vaksin. Sebelum banyak makan korban akibat wabah virus Corona nari sama-sama sukseskan vaksinasi secara massal baik di desa, kantor camat dan di sekolah.

Baca Juga :  Istri Pj Bupati Tebo Akan Bantu Kaki Palsu, Pada Podo Kakinya Diamputasi

“Meski sudah vaksinasi tapi tetap menggunakan masker, aktif mencuci tangan, jauhi kerumunan dan tetap jaga pola makan dan lindungi keluarga kita dari penyebaran virus corona,”katanya. (zek)