40 Tahun SDN 96/VIII Tak Tersentuh Perbaikan, Tiga Lokal Rusak Parah

“Proposal SDN 96 sudah kita teruskan disampaikan ke Kementerian Pendidikan RI Jakarta. Terkait kapan direalisaslkan usulan tersebut ditunggu sajalah, kemungkinan bisa direalisasikan pada tahun 2021 mendatang, “terang Kabid Dikdas Khairul Akmal. (asa)