Tingginya Angka Stunting di NTT, Menjadi Tugas Utama BKKBN

Hasto Wardoyo yang juga Ketua Pelaksana Tim Percepatan Penurunan Stunting Nasional/Foto : sidakpost.id (Ratna/BKKBN)

Rencana kunjungan Presiden RI turun langsung ke lapangan untuk melihat secara langsung kinerja dari BKKBN dalam percepatan penurunan stunting di Timor Tengah Selatan.

Baca Juga :  Silaturahmi ke Alam Barajo, Pak Dul Ajak Masyarakat Jauhi Kampanye Hitam

“Dalam kunjungan tersebut akan dilakukan pemeriksaan kesehatan calon pengantin, pemeriksaan ibu hamil, kunjungan ke rumah warga sekaligus peresmian rumah pompa air dalam rangka pembenahan masalah sanitasi, dari lintas kementerian dan lembaga yang dikoordinir BKKBN,”tutupnya. (rat)