Sedangkan untuk dusun Sarana Jaya, saat ini menurut Taufik ada kemungkinan bisa mencairkan dana desa itu, apabila mampu menyelesaikan SPJ yang juga masih bermasalah.
“Itulah permasalahanya, ketiga Rio belum satupun mampu menyelesaikan masalahnya. Kita sudah upayakan agar setiap masalahnya selesai. Namun jika dari mereka tidak komitmen, ya harus bagaimana lagi,” tegas Taufik. (zek)