Dikukuhkannya Pokdar Jamtibmas ini, sambung Kapolsek, diharapkan bisa membatu tugas Kepolisian di Resort setempat, setiap tindakan yang dilakukan haruslah dilakukan koordinasi terlebih dahulu, seperti yang disampaikan Edi Hartono, S.Pd selaku Ketua Pokdar Bhayangkara Resor Kabupaten.
“Kita berharap kepada seluruh anggota Pokdar Kamtibmas untuk membantu tugas kepolisian dan selalu berkoordinasi terhadap tindakan yang akan dilakukan, agar tidak menyalahi aturan yang berlaku,” tandasnya. (asa)