Pemkab Bungo Bentuk Tim Siaga Banjir

Bupati juga mengatakan, yang perlu dipikirkan jika siaga telah ditetapkan bagaimana tim koordinasi dan aparatur di tim penanggulangan bencana ini bisa bekerja dengan baik.

Baca Juga :  Hadiri Muswil ke 17, Mashuri : Muhammadiyah Telah Banyak Berkontribusi Untuk Daerah

“Tentu perlu kita siapkan infrastruktur – Infrastrukturnya. Baik itu kendaraannya, bidang tenaga medis, dan juga aparat – aparat kita yang standby, fasilitas – fasilitas untuk mendukung itu,” pungkas H Mashuri. (jul)