Selama melaksanakan Joy Sailing dan Ngopi Bareng di sekitar perairan Teluk Jakarta, KRI Bima Suci 945 mendapat pengawalan dari beberapa KRI seperti KRI Teuku Umar 385, KAL Yudhistira, KRI Sultan Thaha Syaifuddin 376, KRI Tenggiri 865 dan Sea Riders Kopaska dari Koarmada I.
(penrem042Gapu/Kodim0416/Bute)