Mayat Tanpa Identitas Ditemukan Warga Tergantung di Pohon Karet

tim Identifikasi dan Autopsi Korban di kamar jenazah RSUD H Hanafie Muara Bungo. Rabu (21/9/2022). Foto : Juliansyah/sidakpost.id

Sementara dr. Ovi Kurniati di RSUD H Hanafie Muara Bungo mengatakan, korban sudah sulit mulai dikenali, karena proses pembusukan. Kemudian, diduga korban tersebut sudah meninggal lebih dari 2X24 Jam.

Baca Juga :  Hadiri Pembukaan Bazar Sekda Provinsi Jambi, Apresiasi Kepada Tim TP-PKK

“Secara fisik, mulai sulit di evaluasi karena proses pembusukan, dan dari hasil pemeriksaan sementara tidak ditemukan tanda-tanda dugaan kekerasan,”kata dia. (Jul)