KPU Bungo Tetapkan 35 Nama Anggota DPRD Terpilih

Selanjutnya, tiga hari kedepan KPU Bungo akan melaporkan nama-nama calon terpilih kepada Gubernur untuk diambil sumpah dan janji melalui Bupati.

“Untuk Partai pemenang dikabupaten bungo adalah Gerindra dan perolehan kursi pada tiga unsur pimpinan Kemungkinan Gerindra, Nasdem dan PAN sama-sama 4 kursi, dan tidak ada yang mendominasi seperti 2014 satu ada yang Satu Dapil 2 kursi, untuk 2019 tidak ada, sedangkan untuk pelantikan aka direncanakan pada tanggal 30 agustus mendatang,” lanjutnya.

Sementara, Wakil Bupati Bungo H Safrduin Dwi Aprianto, mengucapkan selamat kepada partai politik terpilih yang telah ditetapkan, mudah-mudahan semoga bisa memperjuangkan dan mewakili masyarakat serta bersinergi bersama Pemerintah kabupaten bungo,” pungkas Wabup Apri. (jul)