BKKBN Pusat Zoom Meeting bersama BKKBN Provinsi Jambi

Meeting Zoom BKKBN Pusat/ Foto : sidakpost.id (ratna)

Analisis situasi program percepatan
penurunan stunting adalah proses untuk mengidentifikasi sebaran prevalensi
stunting dalam wilayah kabupaten lokus penurunan stunting, situasi ketersediaan program, dan praktik manajemen layanan.

Baca Juga :  Bisu Tanpa Identitas Diduga Tabrak Lari Dirawat Di RSUD Bungo

Dalam Analisis Situasi, Tim Pelaksana Provinsi dan Kabupaten/Kota menyusun analisis gap, hambatan,tantangan dan peluang.

Hasil Analisis Situasi merupakan dasar perumusan rekomendasi kegiatan yang harus dilakukan untuk meningkatkan integrasi intervensi gizi bagi rumah tangga 1.000 HPK. (rat)