Babinsa Sertu Tohirin, Gelar Patroli Karhutla

SIDAKPOST.ID, BUNGO – Babinsa Koramil 416-01 Rantau Pandan, Kodim 0416/Bute, Sertu Tohirin melaksanakan patroli kebakaran hutan dan lahan di wilayah Dusun, Tebat, Kecamatan Muko-Muko Bathin VII, Rabu (8/07/2020).

“Karena sudah memasuki musim kamarau maka pencegahan karhutla terus kita lakukan bersama warga di wilayah binaan. Hal itu bertujuan untuk menghindari agar tidak terjadi kebakaran hutan dan lahan,” kata Sertu Tohirin.

Sertu Tohirin, patroli karhutla juga melibatkan dari unsur perangkat dusun dan masyarakat.

Baca Juga :  Ditengah Corona, Danramil Ajak Warga Tanam Ubi Untuk Ketahanan Pangan

Hal itu untuk menumbuhkan sinergitas antara warga dan TNI dalam mengatasi setiap permasalahan.

Baca Juga :  Begini Loh Ubahan Mitsubishi Xpander Cross Facelift

“Kita ingin di wilayah binaan kita tak ada terjadi karhutla yang disengaja oleh warga. Tak hanya itu kita juga memgajak warga agar terus menjaga anak-anak agar tidak main di pinggir sungai,”kata Sertu Tohirin. (zek