Tebo  

Bawaslu GelarTraining Of Trainer, Untuk PTPS Se Kabupaten Tebo

SIDAKPOST.ID, TEBO – Bawaslu Kabupaten Tebo menggelar Training Of Trainer (TOT) pada pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur Jambi tahun 2020, yang diikuti oleh 744 Pengawas TPS ( PTPS ) se Kabupaten Tebo, yang dilakukan oleh masing -masing Panwascam, pada Sabtu (05/12/2020).

Pantauan sidakpost.id di Kecamatan Rimbo Ilir acara TOT digelar di Aula Desa Sidorejo Kecamatan Rimbo Ilir Kabupaten Tebo, tampak hadir Staf Divisi Pengawasan Bawaslu Tebo, PPDK dan Pengawas TPS.

Ketua Panwascam Rimbo Ilir Adiyanto. SE dikonfirmasi menyebutkan, bahwa Kegiatan TOT ini untuk memberikan pembekalan kepada Pengawas TPS agar bisa melakukan pencegahan terhadap potensi pelanggaran, yang terjadi pada proses pemungutan suara dan penghitungan suara Pilgub Jambi 9 Desember 2020 nanti.

Baca Juga :  ‪Gubernur Jambi Zumi Zola, Perintahkan Dinas Segera Bayarkan Dana Bos
Baca Juga :  Pak Bhabin Ingatkan Warga, Ikut Vaksin Cintai Diri dan Sayang Pada Keluarga

“Selain itu PTPS juga bisa memastikan pelaksanaan Pilgub nanti sesuai dengan ketentuan dalam peratura
n dan UU, di kecamatan Rimbo Ilir ada 53 PTPS, “jelas Adiyanto. (asa)